Minggu, 26 Januari 2014

Memahami Hukum Kirchoff II


Tugas :

  1. Mendownload dan mempelajari Link dari Hukum Kirchoff 
  2. Menampilkan link tersebut pada blog disertai dengan pengantar dan kesimpulan .


Jawaban :
Pada hari jum'at 24 Januari 2014 salah seorang mahasiswa dari STT Telematika Telkom Purwokerto mempresentasikan materi kuliah yang bertemakan ''Hukum Kirchoff II''.



  keterangan: video tersebut berdurasikan 5 menit 31 detik dengan tema "Hukum kirchoff II".
Hukum Kirchoff adalah hukum yang di gunakan untuk menghitung besaran-besaran yang ada pada rangkaian listrik . Besaran yang di maksut antara lain :
Ø  Kuat arus suatu cabang
Ø  Beda tegangan di antara dua titik .
Bunyi Hukum Kirchoff :
"Pada rangkaian tertutup jumlah Gaya Gerak Listrik (GGL) adalah sumber arus dengan penurunan tegangan adalah nol "
Berikut adalah rumus Hukum Kirchoff II
ΣE +ΣIR = 0
Penjelasan:
ΣE = jumlah ggl sumber arus (V)
ΣIR = jumlah penurunan tegangan. (V)
I =  Arus listrik (A)
R = Hambatan (W)
Jika searah dengan arah loop maka kuat arus  hasilnya akan positif  (lintasan yang terdapat pada rangkaian listrik) dan kuat arus akan bertanda negatif jika berlawanan arah dengan arah loop . 
Dari video di atas diketahui bahwa I = - (negatif) berarti kuat arus yang mengalir berlawanan dengan arah loop .

Daftar Pustaka :



Tidak ada komentar:

Posting Komentar